Text berjalan ini biasanya di gunakan oleh para blogger yang senang menghias blognya supaya lebih menarik di pandang, sehingga para pengunjung blog akan betah nongkrog di blog kita, text berjalan atau di sebut dengan Marquee ini bisa anda pansang atau tempatkan di mana saja di
widget,
footer maupun di
postingan, ups kita berhenti di sini dulu :D silahkan sobat baca terlebih dahulu postingan saya sebelumnya yang membahas tentang,
Cara Mendaftar Google Analytics Universal dan
Tutorial Memasang ID Tracking Google analytics pada blog kalau sudah membacanya silahkan di lanjutkan cara membuat text berjalan di blog kita.
Silahkan simak langkah-langkah berikut ini:
Untuk membuat text seperti Contoh diatas sobat cukup Copy kode berikut ini dan Paste pada blog Sobat
<marquee align="center" direction="left" scrollamount="3" width="60%" height="50">
"Selamat Datang Di Blog KertasInfo.Net"
</marquee>
Lalu Save dan lihat Hasilnya.
Keterangan:
- Ganti Tulisan/ kata kata "Selamat Datang Di Blog KertasInfo.Net" Sesuai sobat inginkan
- Direction "Left" : text akan bergerak ke kiri, klo Sobat pengen gerak ke kanan, ganti dengan "right", "up" = ke Atas atau "Down" Gerak ke bawah.
- Scrollamount="3" : Kecepatan geraknya
- Width : Lebar area marquee
- Height : Tinggi area marquee
Sekian postingan kali ini semoga berhasil dan selamat mencoba.
Title : Cara Membuat Text Berjalan di Blog Marquee
Description : Text berjalan ini biasanya di gunakan oleh para blogger yang senang menghias blognya supaya lebih menarik di pandang, sehingga para pengunj...
Related Posts :